Peringatan Hari Ibu menjadi momentum untuk menghargai peran dan kontribusi perempuan, khususnya para ibu, dalam membangun keluarga, masyarakat, dan bangsa.
Selamat Hari Ibu, terima kasih atas dedikasi dan ketulusan tanpa batas.
Perempuan Berdaya dan Berkarya, Menuju Indonesia Emas 2045.
Sumber: @prokopimkab.lamongan